Kamis, 02 April 2020

Tugas prakarya


DIMAS AJI WIBOWO
Cara Membuat Hand Sanitizer Sesuai Anjuran WHO

Alat :

·        Mangkuk

·        Sendok

·        Botol berukuran kecil

Bahan :

·        Cuka putih

·        Lidah buaya

·        Minyak atsiri

·        Colloidal silver ( antibiotik alami )

·        Alkohol
Cara membuatnya:
·        Sejumlah 833 ml etanol 96 persen dimasukkan ke dalam gelas ukur 1000 ml.
·        Tambahkan 41,7 ml hidrogen peroksida 3 persen ke dalam gelas ukur berisi etanol tersebut.
·           Tambahkan 14,5 ml gliserol 98 persen menggunakan gelas ukur. Pastikan sisa gliserol tidak tertinggal dengan cara membilasnya dengan air.
·          Tambahkan air hingga 1000 ml, aduk hingga menjadi tercampur.
·        Pindahkan campuran ke dalam botol kaca bersih.
·        Simpan selama 72 jam untuk memastikan tidak ada kontaminasi organisme dari wadah botol.
·        Hand sanitizer siap digunakan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar